Minggu, 26 Oktober 2008

MANFAAT

Banyak sekali manfaat yang didapat dari penelitian ini contohnya:

*Masyarakat mendapat wawasan baru tentang dampak dan bahaya dari penyedap rasa, yang artinya Masayarakat dapat mengerti terlebih dahulu tentang dampak dari penyedap rasa karena penyedap rasa mempunyai dampak mengurangi gizi bagi kesehatan tubuh anak, bahan kimia yang tercampur didalam penyedap rasa itulah yang dapat mengurangi gizi dalam tubuh anak dan bahaya yang didapat adalah pertumbuhan anak tidak bisa menjadi normal karena adanya hambatan dari bahan kimia penyedap rasa.
*Departement Kesehatan lebih memperdulikan kesehatan pada anak, yang artinya Departement Kesehatan dapat memberi tahu kepada masyarakat bahwa penyedap rasa dapat menghambat pertumbuhan anak-anak.
*Memperdulikan gizi anak itu yang paling terpenting, karena anak akan menjadi penerus bangsa dan bisa memberi semangat yang akan datang untuk menjaga nama baik negara.
*Masyarakat bisa mengurangi jumlah penyedap rasa dalam bumbu-bumbu makanan yang sering dimakan untuk anak-anak.
*Masyarakat bisa memperhatikan jajanan apa saja yang sering dimakan oleh anak-anak dan jika itu berhaya masyarakat dapat melarang anak untuk membelinya.
Manfaat yang didapat sangat berguna untuk semua masyarakat bahkan berguna juga untuk Deprtement Kesehatan.

1 komentar:

Anonim mengatakan...

harusnya pengawas obat dan makanan jangan merazia mall cari-cari masalah tapi meneliti jajanan anak2 di sekolah kalau di mall udah banyak tertibnya karena sering di sweeping. barang ed dah ditaruh gudang dan gak ada niat dijual masih dipermasalahkan ama badan POM kalau jajanan anak2 kaki lima gak pernah ada pemeriksaan..... POM tugasnya bukan cari2 ksalahan tapi melindungi masyarakat dan berlaku jujur jangan cari sangu dalam pemeriksaan :))